logo tb
BeritaDaerahNewsTerkini

Pengukuhan dan pelantikan RT/RW, Masa bakti 2024 – 2029 se Kelurahan Kota sari kecamatan grogol kota Cilegon

171
×

Pengukuhan dan pelantikan RT/RW, Masa bakti 2024 – 2029 se Kelurahan Kota sari kecamatan grogol kota Cilegon

Sebarkan artikel ini

Targetberita.co.id Cilegon, Pelantikan dan pengukuhan RT/RW se Kelurahan Kota sari Kecamatan grogol turut dihadiri oleh Wali kota Cilegon Heldi Agus Tiyan SH.MA. MM, dengan dilakukan dua sesi 2, yakni perpanjangan selama 2 tahun sebanyak 12 RT dan 3 RW periode 2024 – 2029, dan sessi mekanisme musyawarah mufakat perpanjangan sebanyak 7 RT dan 4 RW, Kamis (7/3/2024).

Kepala Kelurahan Kota Sari Aliya, SKom. Msi mengatakan, kedepannya harapan terbesar dari kami kepada RT dan RW yang baru dilantik dapat mensosialisasikan program Pemerintah Kota Cilegon, ujarnya.

Baik dikelurahan maupun dikota cilegon semoga RT dan RW dapat menjadi garda terdepan untuk pemerintah Kota Cilegon khususnya di Kelurahan Kota sari, ujarnya kembali.

Aliya berharap agar RT dan RW bisa menberikan suport program Pemerintah baik di Kelurahan maupun di Kota Cilegon sendiri, terlebih dalam lingkungan masyarakat yang menjadi warganya, tutup Aliya.

( Rahmad Kosasih)